Senin, 10 Februari 2025 | Pelaksanaan Apel dan Rapat
Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Fauzan Hasan, S.STP, M.Si, memimpin apel gabungan Pemko Sawahlunto, di lapangan Ombilin, pada Senin 10 Februari 2025.
Sekaligus dalam apel tersebut Pj Wali Kota menyerahkan piagam dan reward pensiun kepada sejumlah ASN Pemko Sawahlunto yang memasuki masa purna tugas.