Berita Terkini


Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Dr. Zefnihan, AP, M.Si, tinjau langsung sejumlah ruas jalan dan rumah warga yang terdampak bencana tanah longsor di Desa Talago Gunung dan Desa Kumbayau
Senin, 08 Januari 2024 | Bencana Alam

Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Dr. Zefnihan, AP, M.Si, turun langsung melakukan peninjauan lapangan terhadap sejumlah ruas jalan dan rumah warga yang terdampak bencana tanah longsor, pada Minggu 07 Januari..... [ Baca Selengkapnya ]

Pj Walikota Zefnihan hadiri acara pisah sambut Ketua Pengadilan Negeri Kota Sawahlunto
Senin, 08 Januari 2024 | Pemerintahan

Ketua Pengadilan Negeri (PN) Kota Sawahlunto mengalami mutasi (pergantian), yakni dari Diana Dewiani kepada Tofan Husma Pattimura.Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Dr. Zefnihan, AP, M.Si, menyampaikan terima kasih kepada Diana..... [ Baca Selengkapnya ]

Rapat Koordinasi Tata Kelola Logistik Pemilu tahun 2024 diadakan, Pj Walikota Zefnihan 'harus adanya sinergi semua pihak"
Senin, 08 Januari 2024 | Pemerintahan

Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Dr. Zefnihan, AP, M.Si, mengikuti Rapat Koordinasi Tata Kelola Logistik dan Persiapan Pendistribusian Logistik Pemilu, pada Senin 08 Januari 2024 di Hotel Khas Ombilin.Dalam sambutannya,..... [ Baca Selengkapnya ]

Pemerintah Talawi Hilir beri bantuan pertanian pada kelompok tani Desa Talawi Hilir
Senin, 08 Januari 2024 | Pertanian

Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Dr. Zefnihan, AP, M.Si, memberikan apresiasi dan dukungan terhadap kegiatan panen dan penyerahan bantuan pertanian oleh Pemerintah Desa Talawi Hilir kepada kelompok tani di desa..... [ Baca Selengkapnya ]

Bimtek Pengelolaan Sistem Meritokrasi Ideal dibuka oleh Pj Walikota Zefnihan
Jumat, 05 Januari 2024 | Bimtek

Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Dr. Zefnihan, AP, M.Si, membuka kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengelolaan Sistem Meritokrasi ASN, di Balcone Hotel Bukittinggi, pada Kamis 04 Januari 2024Dalam arahannya, Pj Wali..... [ Baca Selengkapnya ]

Pj Walikota Zefnihan buka FKP RPJPD Kota Sawahlunto Tahun 2020-2045
Kamis, 04 Januari 2024 | Perencanaan

Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Dr. Zefnihan, AP, M.Si, membuka kegiatan Forum Konsultasi Publik (FKP) Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kota Sawahlunto Tahun 2025-2045, di Sentra IKM, pada Kamis..... [ Baca Selengkapnya ]

Pj Walikota Zefnihan meninjau langsung Taman Satwa Kandi
Rabu, 03 Januari 2024 | Pariwisata

Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Dr. Zefnihan, AP, M.Si, melakukan peninjauan lapangan di Taman Satwa Kandi, pada Rabu 03 Januari 2023.Peninjauan itu bertujuan untuk melihat secara langsung kondisi terkini di..... [ Baca Selengkapnya ]

Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Dr. Zefnihan, AP, M.Si mengikuti video conference (vidcon) Monitoring Siskamtibmas Malam Tahun Baru 2024
Selasa, 02 Januari 2024 | Pemerintahan

Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Dr. Zefnihan, AP, M.Si, mengikuti video conference (vidcon) Monitoring Siskamtibmas Malam Tahun Baru 2024, di Pospam Lapangan Segitiga, pada Minggu 31 Desember 2023.Vidcon yang diselenggarakan..... [ Baca Selengkapnya ]

Awal tahun, Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Dr. Zefnihan, AP, M.Si, memimpin apel gabungan Pemko Sawahlunto
Selasa, 02 Januari 2024 | Pemerintahan

Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Dr. Zefnihan, AP, M.Si, memimpin apel gabungan Pemko Sawahlunto, di Lapangan Ombilin, pada Selasa 02 Januari 2023.Dalam apel tersebut, Pj Wali Kota Zefnihan menyampaikan amanat..... [ Baca Selengkapnya ]

Pj Walikota Sawahlunto Dr. Zefnihan AP, M. Si beri bantuan untuk anak stunting di Kecamatan Talawi
Selasa, 02 Januari 2024 | Sosial

Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Dr. Zefnihan, AP, M.Si, bersama Sekretaris Daerah Dr.dr. Ambun Kadri, MKM,  melakukan peninjauan lapangan dan penyerahan bantuan untuk penanganan anak stunting di Kecamatan Talawi, pada..... [ Baca Selengkapnya ]