Berita Terkini


Wali Kota Sawahlunto Pimpin Sosialisasi Penyusunan Renstra Perangkat Daerah 2025–2029
Senin, 28 April 2025 | Pemerintahan

Sawahlunto — Wali Kota Sawahlunto, Riyanda Putra, bersama Wakil Wali Kota, Jeffry Hibatullah, memimpin kegiatan sosialisasi penyusunan Rencana Strategis (Renstra) Perangkat Daerah 2025–2029 di Balai Kota Sawahlunto, pada Senin (28/4/2025).Dalam..... [ Baca Selengkapnya ]

Pemko Sawahlunto Teken MoU dengan IPDN untuk Perkuat SDM ASN dan Pemerintahan Daerah
Sabtu, 26 April 2025 | Pemerintahan

Sawahlunto — Wali Kota Sawahlunto, Riyanda Putra, bersama Pelaksana Tugas (Plt) Rektor Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN), Suhajar Diantoro, menandatangani perjanjian kerja sama atau Memorandum of Understanding (MoU) antara Pemerintah..... [ Baca Selengkapnya ]

Wali Kota Sawahlunto Pimpin Audiensi Strategis Bersama Andre Rosiade, Bahas Dukungan Pusat untuk Proyek Prioritas
Jumat, 25 April 2025 | Pemerintahan

Sawahlunto, 25 April 2025 — Wali Kota Sawahlunto, Riyanda Putra, memimpin audiensi strategis antara Anggota DPR RI, Andre Rosiade, dengan jajaran pimpinan perangkat daerah Pemerintah Kota Sawahlunto. Pertemuan yang digelar..... [ Baca Selengkapnya ]

Tiga Tower BTS Baru Resmi Beroperasi di Sawahlunto, Dukung Konektivitas Digital di Daerah Blank Spot
Jumat, 25 April 2025 | Digitalisasi

Sawahlunto — Wali Kota Sawahlunto, Riyanda Putra, mendampingi Anggota DPR RI, Andre Rosiade, meresmikan operasional tower BTS Telkomsel yang baru selesai dibangun di Desa Batu Tanjung dan Desa Kubang Tangah,..... [ Baca Selengkapnya ]

Sawahlunto Siap Jadi Tuan Rumah Simposium Internasional 'We Are Site Manager' Agustus 2025
Jumat, 25 April 2025 | Event

Sawahlunto — Wakil Wali Kota Sawahlunto, Jeffry Hibatullah, beraudiensi dengan Staf Khusus Menteri Kebudayaan, Annisa Rengganis, untuk membahas persiapan pelaksanaan Simposium Internasional We Are Site Manager, di Balai Kota Sawahlunto,..... [ Baca Selengkapnya ]

Tiga Tower BTS Telkomsel di Sawahlunto Siap Diresmikan, Akses Internet Warga Meningkat
Kamis, 24 April 2025 | Digitalisasi

Sawahlunto, 24 April 2025 — Wali Kota Sawahlunto, Riyanda Putra, meninjau langsung tower Base Transceiver Station (BTS) Telkomsel yang telah selesai dibangun di Desa Kubang Tangah dan Desa Taratak Bancah,..... [ Baca Selengkapnya ]

Wakil Wali Kota Sawahlunto Hadiri Kegiatan Bakaua di Desa Talawi Hilie
Kamis, 24 April 2025 | Pertanian

Sawahlunto, 24 April 2025 — Wakil Wali Kota Sawahlunto, Jeffry Hibatullah, menghadiri kegiatan bakaua di hamparan sawah Baruah, Desa Talawi Hilie, Kamis (24/4). Kegiatan tradisional ini menjadi bagian dari program percepatan..... [ Baca Selengkapnya ]

Wali Kota dan Wakil Wali Kota Sawahlunto Pimpin Rapat Evaluasi Kedisiplinan ASN dan Percepatan Program 100 Hari
Kamis, 24 April 2025 | Pemerintahan

Sawahlunto, 24 April 2025 — Wali Kota Sawahlunto, Riyanda Putra, bersama Wakil Wali Kota Jeffry Hibatullah memimpin rapat bersama pimpinan perangkat daerah di Balaikota, Kamis (24/4). Rapat ini difokuskan pada..... [ Baca Selengkapnya ]

Wali Kota Sawahlunto Hadiri Halal bi Halal Guru se-Kecamatan Talawi, Serahkan Bingkisan untuk Purnabakti
Rabu, 23 April 2025 | Pendidikan

Sawahlunto – 23 April 2025Wali Kota Sawahlunto, Riyanda Putra, menghadiri kegiatan Halal bi Halal Guru dan Tenaga Kependidikan se-Kecamatan Talawi yang diselenggarakan di Masjid Taqwa pada Rabu (23/4). Acara ini..... [ Baca Selengkapnya ]

Wali Kota Sawahlunto Dukung Sekolah Lansia Talawi Mudiak, Siap Fasilitasi Wisuda di Rumah Dinas
Rabu, 23 April 2025 | Sosial

Sawahlunto – 23 April 2025Wali Kota Sawahlunto, Riyanda Putra, mengunjungi kegiatan belajar Sekolah Lansia di Desa Talawi Mudiak, Kecamatan Talawi, pada Rabu (23/4). Dalam kunjungan tersebut, Wali Kota Riyanda mendengarkan..... [ Baca Selengkapnya ]